Minggu, 16 Januari 2011

Honda CS-1

Motor ini unggul telak soal riding position. posisi stang, stepbar dan jok terasa pas. dijamin tidak membuat punggung cepat pegal. responsif dan tenaganya pas. gelagat motor saat menikung cepat di tikungan mudah dikontrol karena penyaluran tenaga reponsif namun smooth.
CS-1 juga stabil saat dikebut di jalan bergelombang apalagi mulus. kelebihan lain adalah fitur spt panel indikator digital dan dobel cakram untuk bagian pengereman.
Tampangnya futuristik dijamin membuat pengendara lain menoleh. desainnya memang agak aneh, tapi melihat kedepan inilah desain yg bakal banyak dipakai.
Kelemahannya, posisi gigi terkadang suka pindah dengan sendirinya. persnelingnya walau enteng dilakukan ketika memindahkan gigi masih disertai bunyi.
SPESIFIKASI TEKNIS
Dimensi
Panjang x Lebar x Tinggi (mm) 1.932 x 682 x 1.042
Jarak sumbu roda (mm) 1.251
Jarak terendah ke tanah (mm) 130
Berat kosong (kg) 114
Kapasitas tangki BBM (liter) 4,1
Rangka
Tipe rangka Twin tube
Suspensi depan Teleskopik
Suspensi belakang Monosok
Rem depan Cakram
Rem belakang Cakram
Tipe & ukuran ban depan 70/90-17
Tipe & ukuran ban belakang 80/90-17
Mesin
Tipe 4 langkah SOHC
Sistem pendingin Cair
Diameter x langkah (mm) 58 x 47,2
Kapasitas silinder (cc) 124,7
Perbandingan kompresi 10,7:1
Daya maksimum (ps/rpm) 12,8/10.000
Torsi maksimum (Nm/rpm) 10,2/7.500
Transmisi Manual 5 speed

0 komentar:

Posting Komentar